♥ All About Raditya Dika

0 komentar

Home




Raditya Dika
Raditya Dika adalah seorang penulis novel yg memiliki Multi Talented dia telah mengeluarkan beberapa novel, seperti: Cinta brontosaurus, Babi Ngesot, Kambing Jantan(komik), Kambing Jantan(Novel), Radikus Makankakus, dll. Tak hanya itu dia juga menjadi aktor di film terbarunya yaitu kambing jantan the movie.

Raditya Dika membuat novelnya berdasarkan pengalaman pribadinya. Dia selalu menceritakan cerita lucu yang terjadi pada keluarga dan teman-temannya. Raditya juga menjadi trensetter di kalangan remaja.
Raditya Dika adalah seorang fans fanatik David Sedaris (penulis), Hilman Hariwijaya (penulis), Ellen Degeneres (komedian), Jerry Seinfeld (komedian), Judd Apatow (produser film), dan Woody Allen (penulis/sutradara/aktor).
First gue mau mengucapkan makasih untuk kak Raditya Dika karena udh menghidupkan cita-cita gue lagi...sumpah gue ga bs bayangin kalo seandainya ga ada novel-novel dan penampilan stand up kak Dika...mungkin blog ini akan tetep jadi sampah tempat gue nyimpen folder pribadi -_-

oke hell stop ngebacot -_-


Nama:Dika Angkasaputra Moerwani a.k.a Raditya Dika
TTL:Jakarta,28 Desember 1984
Umur:28 tahun

Karya-Karya Raditya Dika:


  • 2005-Kambing Jantan:Sebuah Catatan Harian Pelajar Bodoh
  • 2006-Cinta Brontosaurus
  • 2007-Radikus Makankakus:Bukan Binatang Biasa
  • 2008-Babi Ngesot:Datang Tak Diundang Pulang Tak Berkutang
  • 2010-Marmut Merah Jambu
  • 2011-Manusia Setengah Salmon
salah satu film yang diperankan Dika(atau yg sering dipanggil Radit) adalah Kambing Jantan yang diadaptasi dari novel pertamanya
film ini menceritakan soal\kehidupan Raditya Dika sebagai cowok yang punya mimpi dan cita-cita,cerita cinta Kambing x Kebo dan kehidupan WNI yang sekolah di Australia serta kisah-kisah hidup Raditya Dika yang lainnya...
banyak sih bagian-bagian kocak di film ini...tapi ada juga joroknya.
Pas Edgar(Adek Raditya Dika) pup di sofa saat sang mama lagi ceramahin Dika,pas ganti fokus ke Raditya Dika yang lagi ngetik entry blog sambil nongkrong di toilet...
tapi apapun itu,semuanya hanya untuk konsumsi komedi semata B)
sampai saat ini udh banyak penghargaan yg diterima seorang Raditya Dika
itu yg patut dicontoh..
walau keliatannya orang ga suka sama Raditya Dika karena gayanya dan caranya terkenal yang kurang lazim,tapi apapun itu menurut gue seorang Raditya Dika bukanlah artis aji mumpung.
karena untuk jadi Best Seller,Kambing Jantan melalui proses sulit..
dari dikira buku peternakan sampai eksemplar yg dibatasi karena dikira ga akan terkenal.
yah begitulah...
walau ini foto gue colong dari wikipedia tapi suatu saat gue yakin bisa dapet foto Raditya Dika dengan kamera gue sendiri dan diri gue di sebelahnya...
 

♥ All About Raditya Dika

Home




Raditya Dika
Raditya Dika adalah seorang penulis novel yg memiliki Multi Talented dia telah mengeluarkan beberapa novel, seperti: Cinta brontosaurus, Babi Ngesot, Kambing Jantan(komik), Kambing Jantan(Novel), Radikus Makankakus, dll. Tak hanya itu dia juga menjadi aktor di film terbarunya yaitu kambing jantan the movie.

Raditya Dika membuat novelnya berdasarkan pengalaman pribadinya. Dia selalu menceritakan cerita lucu yang terjadi pada keluarga dan teman-temannya. Raditya juga menjadi trensetter di kalangan remaja.
Raditya Dika adalah seorang fans fanatik David Sedaris (penulis), Hilman Hariwijaya (penulis), Ellen Degeneres (komedian), Jerry Seinfeld (komedian), Judd Apatow (produser film), dan Woody Allen (penulis/sutradara/aktor).
First gue mau mengucapkan makasih untuk kak Raditya Dika karena udh menghidupkan cita-cita gue lagi...sumpah gue ga bs bayangin kalo seandainya ga ada novel-novel dan penampilan stand up kak Dika...mungkin blog ini akan tetep jadi sampah tempat gue nyimpen folder pribadi -_-

oke hell stop ngebacot -_-


Nama:Dika Angkasaputra Moerwani a.k.a Raditya Dika
TTL:Jakarta,28 Desember 1984
Umur:28 tahun

Karya-Karya Raditya Dika:


  • 2005-Kambing Jantan:Sebuah Catatan Harian Pelajar Bodoh
  • 2006-Cinta Brontosaurus
  • 2007-Radikus Makankakus:Bukan Binatang Biasa
  • 2008-Babi Ngesot:Datang Tak Diundang Pulang Tak Berkutang
  • 2010-Marmut Merah Jambu
  • 2011-Manusia Setengah Salmon
salah satu film yang diperankan Dika(atau yg sering dipanggil Radit) adalah Kambing Jantan yang diadaptasi dari novel pertamanya
film ini menceritakan soal\kehidupan Raditya Dika sebagai cowok yang punya mimpi dan cita-cita,cerita cinta Kambing x Kebo dan kehidupan WNI yang sekolah di Australia serta kisah-kisah hidup Raditya Dika yang lainnya...
banyak sih bagian-bagian kocak di film ini...tapi ada juga joroknya.
Pas Edgar(Adek Raditya Dika) pup di sofa saat sang mama lagi ceramahin Dika,pas ganti fokus ke Raditya Dika yang lagi ngetik entry blog sambil nongkrong di toilet...
tapi apapun itu,semuanya hanya untuk konsumsi komedi semata B)
sampai saat ini udh banyak penghargaan yg diterima seorang Raditya Dika
itu yg patut dicontoh..
walau keliatannya orang ga suka sama Raditya Dika karena gayanya dan caranya terkenal yang kurang lazim,tapi apapun itu menurut gue seorang Raditya Dika bukanlah artis aji mumpung.
karena untuk jadi Best Seller,Kambing Jantan melalui proses sulit..
dari dikira buku peternakan sampai eksemplar yg dibatasi karena dikira ga akan terkenal.
yah begitulah...
walau ini foto gue colong dari wikipedia tapi suatu saat gue yakin bisa dapet foto Raditya Dika dengan kamera gue sendiri dan diri gue di sebelahnya...
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

♥ Diary Online ♥ Copyright 2011 My Sweet Blog kage Designed by Templates By Blogger Styles | Blogger Image by Tadpole's Notez