Jika.........

Diposting oleh Unknown di Jumat, April 19, 2013
  1. Jika lo sedang sulit tidur, ingatlah pada orang-orang tunawisma yang tidak tidur di tempat tidur empuk dan tak berselimut. 
  2. Jika lo terjebak dalam kemacetan, jangan kesal. Masih banyak orang yang terpaksa menarik gerobak sampah yang berat dengan berjalan kaki menuju tempat pembuangan sampah. 
  3. Jika lo sedang mengalami hari yang mengesalkan di kantor, pikirkanlah orang-orang di luar sana yang masih belum mendapatkan pekerjaan. 
  4. Jika lo sedang sedih dan kecewa karena hubungan cinta lo sedang memburuk, pikirkanlah mengenai orang yang tidak tahu seperti apa rasanya mencintai dan dicintai. 
  5. Jika lo mengeluh tidak punya sepatu baru, pikirkanlah orang-orang yang tidak memiliki kaki. 
  6. Jika lo menemukan uban saat Anda bercermin, pikirkanlah pasien kanker yang dikemoterapi yang berharap rambutnya tetap utuh. 
  7. Jika lo mengeluh negeri ini tidak banyak memberi ,pikirkanlah negara lain yang saat ini sedang dilanda peperangan dan kelaparan.
Bersyukurlah atas apapun situasi yang lo alami dan berikan makna syukur untuk segala situasi yang lo hadapi.
----------------------------------
Jika lo dapat melihat
kemungkinan-kemungkinan, yakinilah dan wujudkan kemungkinan tersebut!

Mungkin lo juga akan melihat banyak rintangan dan tantangan. Tetapi yang membedakan lo dengan orang lain adalah mereka hanya bisa melihat risikonya saja, sedangkan lo bisa melihat bagaimana mengatasi risiko
tersebut.

Ketika orang lain menyerah dan
menangisi kegagalan, kekuatan pikiran lo lah yang dapat mengatasinya. Katakan bahwa lo dapat bangkit lagi setiap kali gagal dan mencoba lagi.

Singkirkan segala keraguan dan
ketakutan. Jika lo percaya lo dapat terbang, maka lo pun akan terbang.
----------------------------------

Mungkin saat ini lo (atau bahkan gue) sedang mengalami hal-hal yang gak jauh beda dan hal ini yang membuat kita uring-uringan.
Gimana ya? Semua udah kita coba dengan kemampuan kita, dan semua pula kita serahkan sama Tuhan.
Lo sendiri yang ngingetin gue akan kekuatan doa.
Lo juga yang nunjukkin ke gue akan ketegaran dan mempertahankan prinsip adalah hal yang utama.

Kita belajar diam dari banyaknya bicara,
Kita belajar sabar dari sebuah kemarahan,
Kita belajar mengalah dari suatu keegoisan,
Kita belajar menangis dari kebahagiaan,
Kita belajar tegar dari kehilangan.

Karena HIDUP ADALAH BELAJAR.
Belajar bersyukur meski tak cukup,
Belajar ikhlas meski tak rela,
Belajar taat meski berat,
Belajar memahami meski tak sehati,
Belajar sabar meski terbebani,
Belajar setia meski tergoda,
Belajar memberi meski tak seberapa,
Belajar mengasihi meski disakiti,
Belajar tenang meski gelisah,
Belajar percaya meski susah,
Belajar dan terus belajar.

----------------------------------
"Senyum yang hangat adalah bahasa universal sebuah kebaikan" - William Arthur Ward

Tersenyumlah, setiap kali lo membuka mata di pagi hari.
Tersenyumlah untuk hari baru, harapan baru dan berkah baru.

Meskipun lo sedang punya masalah, lo selalu punya sejuta alasan untuk tersenyum.
Karena jika lo hitung, berkah Tuhan pasti lebih banyak daripada masalah yang datang kepada Kita.

Tersenyumlah, karena kemana pun lo pergi, atau apapun bahasa yang diucapkan orang,
setiap orang disemua budaya dan negara ini mengerti dan merespon untuk sebuah bahasa universal: senyum... :D

Senyum menciptakan koneksi dengan orang yang asing sekali pun, yang tidak berbicara dalam bahasa kita. Senyum juga menular. Begitu lo tersenyum pada orang lain, ia akan tersenyum balik kepada lo.
Senyum lo juga dapat memperkebal sistem imun tubuh, mengurangi stress, menurunkan tekanan darah dan meningkatkan citra positif lo.
Tersenyumlah, senyum manis lo yang akan dikenang orang lain dan menghibur orang-orang yang lo kasihi.
Tersenyumlah, karena senyum itu pun mudah dan gratis :D

0 komentar on "Jika........."

Posting Komentar

Jumat, 19 April 2013

Jika.........

  1. Jika lo sedang sulit tidur, ingatlah pada orang-orang tunawisma yang tidak tidur di tempat tidur empuk dan tak berselimut. 
  2. Jika lo terjebak dalam kemacetan, jangan kesal. Masih banyak orang yang terpaksa menarik gerobak sampah yang berat dengan berjalan kaki menuju tempat pembuangan sampah. 
  3. Jika lo sedang mengalami hari yang mengesalkan di kantor, pikirkanlah orang-orang di luar sana yang masih belum mendapatkan pekerjaan. 
  4. Jika lo sedang sedih dan kecewa karena hubungan cinta lo sedang memburuk, pikirkanlah mengenai orang yang tidak tahu seperti apa rasanya mencintai dan dicintai. 
  5. Jika lo mengeluh tidak punya sepatu baru, pikirkanlah orang-orang yang tidak memiliki kaki. 
  6. Jika lo menemukan uban saat Anda bercermin, pikirkanlah pasien kanker yang dikemoterapi yang berharap rambutnya tetap utuh. 
  7. Jika lo mengeluh negeri ini tidak banyak memberi ,pikirkanlah negara lain yang saat ini sedang dilanda peperangan dan kelaparan.
Bersyukurlah atas apapun situasi yang lo alami dan berikan makna syukur untuk segala situasi yang lo hadapi.
----------------------------------
Jika lo dapat melihat
kemungkinan-kemungkinan, yakinilah dan wujudkan kemungkinan tersebut!

Mungkin lo juga akan melihat banyak rintangan dan tantangan. Tetapi yang membedakan lo dengan orang lain adalah mereka hanya bisa melihat risikonya saja, sedangkan lo bisa melihat bagaimana mengatasi risiko
tersebut.

Ketika orang lain menyerah dan
menangisi kegagalan, kekuatan pikiran lo lah yang dapat mengatasinya. Katakan bahwa lo dapat bangkit lagi setiap kali gagal dan mencoba lagi.

Singkirkan segala keraguan dan
ketakutan. Jika lo percaya lo dapat terbang, maka lo pun akan terbang.
----------------------------------

Mungkin saat ini lo (atau bahkan gue) sedang mengalami hal-hal yang gak jauh beda dan hal ini yang membuat kita uring-uringan.
Gimana ya? Semua udah kita coba dengan kemampuan kita, dan semua pula kita serahkan sama Tuhan.
Lo sendiri yang ngingetin gue akan kekuatan doa.
Lo juga yang nunjukkin ke gue akan ketegaran dan mempertahankan prinsip adalah hal yang utama.

Kita belajar diam dari banyaknya bicara,
Kita belajar sabar dari sebuah kemarahan,
Kita belajar mengalah dari suatu keegoisan,
Kita belajar menangis dari kebahagiaan,
Kita belajar tegar dari kehilangan.

Karena HIDUP ADALAH BELAJAR.
Belajar bersyukur meski tak cukup,
Belajar ikhlas meski tak rela,
Belajar taat meski berat,
Belajar memahami meski tak sehati,
Belajar sabar meski terbebani,
Belajar setia meski tergoda,
Belajar memberi meski tak seberapa,
Belajar mengasihi meski disakiti,
Belajar tenang meski gelisah,
Belajar percaya meski susah,
Belajar dan terus belajar.

----------------------------------
"Senyum yang hangat adalah bahasa universal sebuah kebaikan" - William Arthur Ward

Tersenyumlah, setiap kali lo membuka mata di pagi hari.
Tersenyumlah untuk hari baru, harapan baru dan berkah baru.

Meskipun lo sedang punya masalah, lo selalu punya sejuta alasan untuk tersenyum.
Karena jika lo hitung, berkah Tuhan pasti lebih banyak daripada masalah yang datang kepada Kita.

Tersenyumlah, karena kemana pun lo pergi, atau apapun bahasa yang diucapkan orang,
setiap orang disemua budaya dan negara ini mengerti dan merespon untuk sebuah bahasa universal: senyum... :D

Senyum menciptakan koneksi dengan orang yang asing sekali pun, yang tidak berbicara dalam bahasa kita. Senyum juga menular. Begitu lo tersenyum pada orang lain, ia akan tersenyum balik kepada lo.
Senyum lo juga dapat memperkebal sistem imun tubuh, mengurangi stress, menurunkan tekanan darah dan meningkatkan citra positif lo.
Tersenyumlah, senyum manis lo yang akan dikenang orang lain dan menghibur orang-orang yang lo kasihi.
Tersenyumlah, karena senyum itu pun mudah dan gratis :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

♥ Diary Online ♥ Copyright 2011 My Sweet Blog kage Designed by Templates By Blogger Styles | Blogger Image by Tadpole's Notez